Sabtu, 01 September 2012

Tahukan Anda? Asal Muasal Nama Indonesia dan Tradisin Masyarakat sumatra Barat

* Asal Nama Indonesia *

Kata Indonesia yang menjadi nama negara kita ini, muncul pertama kali di jaman penjajahan Belanda. pertama kali digunakan oleh dua orang Inggris, yaitu George Samuel Windsor Earl dan James Richardson Logan. Mereka menulis di jurnal penelitian ilmiah, Mereka menyebut penduduk Hindia  Belanda yang ber-ras melayu dengan sebutan INDUNESIAN, yang diambil dari bahasa Yunani yang berarti kepulauan India.

Pada tahun 1920-an Edward Dauwes Dekker yangjuga dikenal sebagai Dr. Setia Budi pernah mempopulerkan nama lain untuk Indonesia yang tidak mengandung unsur India. Ia mengambil nama itu dari Pararaton, naskah kuno Majapahit yang ditemukan di Bali pada akhir abad ke-19.

* Tradsisi Masyarakat Sumatra Barat *

Masyarakat tradisional Sumatra Barat punya beberapa tradisi unik yang bersifat positip secara sosial dan lingkungan, salah satunya adalah tradisi mamutiah durian yaitu kegiatan menguliti pohon durian, apabila kedapatan salah seorang warga masyarakat pemilik pohon durian yang memanjat dan memetik buah durian sebelum buah itu matang, hal ini dilakukan sebagai sanksi moral bagi masyarakat yang melakukannya karena dipandang tidak mempunyai rasa sosial antar sesama.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar